Ketua DPRD Kota Sungai Penuh Hadiri Penutupan Seni Budaya 9 Luhah Koto Baru

    Ketua DPRD Kota Sungai Penuh Hadiri Penutupan Seni Budaya 9 Luhah Koto Baru

    SUNGAIPENUH, JAMBI - Ketua DPRD Sungai Penuh, H. Fajran hadiri acara penutupan Festival Seni dan Budaya 9 Luhah 2022 di Gedung Serba Guna Kecamatan Koto Baru, Jumat malam (12/08/2022).

    Turut hadir pada acara tersebut, Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir, Ketua TP-PKK Ny. Herlina Ahmadi, Camat Koto Baru, Ketua KNPI, Ketua PIAD dan Forum Kepala Desa Kecamatan Koto Baru.

    Festival diselenggarakan oleh Ikatan Mahasiswa Padang (Ikamaru-P), dengan Tema Mungendong Si Ranting Matai, Mungemboa Si Bungu Layau.

    Pada acara tersebut juga digelar malam Grand Final Bujang dan Gadis serta dimeriahkan dengan berbagai penampilan seni budaya dari pemuda pemudi Kecamatan Koto Baru.

    Ketua DPRD Kota Sungai Penuh, Fajran sangat mensupport kegiatan-kegiatan positif yang dilaksanakan oleh mahasiswa dan pemuda yang penuh dengan kreatifitas dan inovasi.

    “Alhamdulillah acara berlangsung sangat meriah dan dihadiri khalayak ramai khususnya masyarakat Kecamatan Koto Baru, luar biasa mahasiswa perantauan Ikamaru – P selalu ingat kampung halaman mereka sukses selalu, ” pungkasnya. (Sony)

    sungaipenuh kerinci jambi
    Soni Yoner

    Soni Yoner

    Artikel Sebelumnya

    Walikota Sungai Penuh Support Para Atlet...

    Artikel Berikutnya

    Ketua DPRD H. Fajran Hadiri Upacara dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara

    Ikuti Kami